Dahlan Janjikan Industri Semen
Jumat, 26 Oktober 2012 – 08:58 WIB

Dahlan Janjikan Industri Semen
Sy Fasha mempertanyakan masalah jasa konstruksi yang ada di Jambi. Sedangkan Andreas, pengusaha CPO meminta Dahlan Iskan membantu dalam pembangunan pelabuhan dan jalan. Karena, apabila melalui sungai, butuh waktu yang sangat lama hingga ke pelabuhan Dumai. Karena, kondisi sungai di Jambi sangat dangkal.
"Tidak bisa melebihi 3 ribu ton. Kalau bisa itu harus lebih," tegasnya.
Bahkan Gubernur Jambi, H Hasan Basri Agus (HBA) merengek kepada Menteri BUMN untuk membangun Jambi. Diantaranya, pembangunan Angkasapura, Pembangunan Pelabuhan Ujung Jabung.
"Masalah ini sudah kita bahas, kita minta bantuan dengan Pak Dahlan," katanya.
JAMBI – Angin segar perubahan Jambi kearah yang semakin maju, kemarin didengungkan oleh Menteri BUMN, Dahlan Iskan. Dia menyebutkan, tahun
BERITA TERKAIT
- Sinarmas Investama Ajak Generasi Muda Melek Investasi Digital
- Sejumlah Tokoh Ikut Tenangkan Nasabah Bank DKI dan Imbau Tidak Kosongkan Rekening
- SPBH Milik PLN IP Bakal Jadi Kunci Penting Mewujudkan Transportasi Berbasis Hidrogen
- Talenta Unggul Mampu Memperkuat Hilirisasi Pertambangan
- Harga Emas Melonjak, Didimax Buka Edukasi Trading Gratis
- Genjot Pertumbuhan Ekonomi, Kanwil Bea Cukai Jakarta Beri Fasilitas TBB ke Perusahaan Ini