Dahlan Kagetkan Komisaris KIW dengan Kunjungan Dadakan
Sabtu, 02 Februari 2013 – 21:21 WIB

Dahlan Kagetkan Komisaris KIW dengan Kunjungan Dadakan
JAKARTA - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan menghabiskan waktu akhir pekannya untuk melakukan kunjungan kerja ke beberapa daerah. Setelah Jumat kemarin (1/2) memantau beberapa perkembangan proyek BUMN di Bali, hari ini giliran Dahlan menyambangi Tegal di Jawa Tengah. Humas BUMN Faisal Halimi yang juga ikut menyertai Dahlan ke PT KIW, Sabtu (2/2), menuturkan Komisaris Utama KIW Ihwan Sudrajat mengaku kaget dengan kunjungan dadakan itu. Terlebih bagi Ihwan, baru kali pertama ada seorang menteri mau melakukan kunjungan ke KIW. "Dalam sejarah KIW, baru pertama sekali ada menteri BUMN yang berkunjung ke kawasan ini," ujar Faisal menirukan pengakuan Ihwan.
Saat transit di Semarang, Dahlan sempat mengunjungi PT Kawasan Industri Wijayakusuma (KIW). KIW merupakan BUMN penyedia lahan industri di ibu kota Jawa Tengah itu.
Baca Juga:
Kedatangan Dahlan kali ini tak lain untuk menyiapkan lahan industri di Semarang, terutama bagi pabrik-pabrik yang hengkang dari Jakarta dan sekitarnya gara-gara kenaikan upah minimum provinsi (UMP) yang dianggap tinggi. Namun kunjungan Dahlan yang tanpa sepengetahuan pihak KIW itu membuat kaget.
Baca Juga:
JAKARTA - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan menghabiskan waktu akhir pekannya untuk melakukan kunjungan kerja ke beberapa daerah.
BERITA TERKAIT
- Bank Raya Targetkan 10 Ribu Nasabah Baru pada Pesta Rakyat Nusantara di TMII
- Kemacetan Panjang di Pelabuhan Tj Priok, Ketum INSA Bilang Begini
- Harga Pangan Hari Ini, Bawang Merah Menurun, Cabai Masih Tinggi
- Soal Penutupan Sementara Padma Hotel Bandung, Ini Penjelasan Manajemen
- Strategi Bank Raya Memperkuat Layanan Digital, Lewat Kecanggihan Fitur & Kinerja
- Setelah Stabil, Harga Emas Antam Hari Ini 21 April 2025 Naik Lagi