Dahlan Merasa Popularitasnya Masih Rendah
Rabu, 06 Maret 2013 – 11:35 WIB

Dahlan Merasa Popularitasnya Masih Rendah
JAKARTA-- Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan menegaskan kembali bahwa dirinya tidak ngoyo untuk menjadi orang nomer satu di Indonesia. Mantan dirut PLN ini tahu akan kapasitas dirinya, terlebih saat ini Dahlan tak bernaung dalam sebuah partai. Kendati begitu, mantan wartawan ini masih terus berusaha untuk melakukan yang terbaik bagi masyarakat. Untuk itu, dia menyerahkan semua penilaian pada masyarakat, apakah dirinya layak atau tidak jadi presiden.
"Saya tentu harus tahu diri, bahwa saya ini tidak punya partai dan kemudian rating saya masih rendah," ujar Dahlan pada JPNN disela-sela acara peresmian gardu e-tollpass di Tol Kapuk, Jakarta, Rabu (6/3).
Baca Juga:
"Kalau saya memaksakan diri untuk mencalonkan jadi presiden, berarti itu namanya saya tidak tahu diri," imbuhnya.
Baca Juga:
JAKARTA-- Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan menegaskan kembali bahwa dirinya tidak ngoyo untuk menjadi orang nomer satu di Indonesia.
BERITA TERKAIT
- Prabowo Gelar Rapat Terbatas di Hambalang, Ada Kapolri
- Menjelang HUT ke-25, BMI Gelar Pasar Murah Bersuka Ria UMKM Fest
- DPR Bahas RUU TNI di Hotel, Peneliti Formappi Singgung soal Kompromi dan Transaksi
- Tokoh Muda Golkar Dorong Munaslub AMPI untuk Akhiri Dualisme Kepemimpinan
- Ridwan Kamil Paham Penggeledahan Rumahnya oleh KPK Hanya Risiko, Maksudnya?
- Ternyata Ini Poin Pembahasan RUU TNI oleh DPR di Hotel Mewah