Dahlan Minta Bank Syariah Bantu Jemaah Haji
Jumat, 31 Mei 2013 – 19:44 WIB
JAKARTA - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan meminta Bank Syariah BUMN memikirkan cara untuk membantu para jamaah haji Indonesia membayar kelebihan bagasi. Tapi lanjut Dahlan, 70 persen jemaah haji di Indonesia justru lebih memilih meninggalkan barang yang sudah dibelinya karena mereka sudah kehabisan uang untuk membayar kelebihan bagasi.
Pasalnya selama ini, banyak para jemaah haji yang kesulitan untuk membayar kelebihan bagasi setelah membeli banyak oleh-oleh. Menurut Dahlan, mereka punya kebiasaan menghabiskan uang, karena menilai uang mata real sudah tidak dibutuhkan lagi di Indonesia.
"Jadi uang itu mereka habiskan di sana, sesampainya di Bandara Arab Saudi," papar Dahlan di Kementerian BUMN, Jakarta, Jumat (31/5).
Baca Juga:
JAKARTA - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan meminta Bank Syariah BUMN memikirkan cara untuk membantu para jamaah haji Indonesia
BERITA TERKAIT
- Konsisten Terapkan Produk Halal, Ajinomoto Raih Penghargaan IHATEC
- Sinar Mas Land Sukses Menyelenggarakan DNA Leadership Summit di BSD City
- Efek Aquabike Championship 2024 Penumpang Ferry di Danau Toba Melonjak 12,7%
- Operasikan Pabrik di Jakarta Timur, Grundfos Gelontorkan Investasi Rp 31 Miliar
- Perdana Hadir di SIAL Interfood, Lee Kum Kee Optimis Perkuat Pasar di Indonesia
- Pengamat Tata Kota Sebut Aparat Lemah kepada Preman Bisa Hilangkan Kepercayaan Publik