Dahlan Pangkas Jabatan Deputi Restukturisasi
Selasa, 29 Januari 2013 – 21:12 WIB

Dahlan Pangkas Jabatan Deputi Restukturisasi
Nantinya, kata Dahlan, hanya akan ada tiga deputi di Kementerian BUMN. Rencana meniadakan Deputi Restrukturisasi itu akan segera diusulkan ke Kementerian Pemberdayaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi. "Hari ini diputuskan (Kementerian BUMN), besok atau lusa dilayangkan," tegas Dahlan.
Namun ditegaskannya, tidak akan ada satu pun pegawai Kementerian BUMN yang dipecat karena dihapusnya Deputi Restukturisasi. Sebab, para pegawainya akan dialihkan ke deputi lainnya.
"Deputi selama ini ada empat dan akan dijadikan tiga saja. Staf-staf banyak pensiun juga, nanti dimasukan yang lain. Tidak ada yang dipecat. Kita usulkan dulu persetujuan menteri Menpan RB," tukasnya. (chi/jpnn)
JAKARTA - Satu jabatan tingkat eselon I di Kementrian Badan Usaha Milik Negara (BUMN), sebentar lagi akan dipangkas. Rencananya, posisi Deputi Restrukturisasi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang