Dahlan Pantau Uji Coba Jalur Contra Flow di Rawamangun
Kamis, 04 April 2013 – 18:24 WIB

Dahlan Pantau Uji Coba Jalur Contra Flow di Rawamangun
JAKARTA - Setelah memantau uji coba jalur contra flow (lawan arus) di Grogol-Slipi, Jumat (5/4) rencananya Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan akan melakukan uji coba di Rawamangun, Jakarta Timur. "Contra flow yang di Grogol sukses sekali, bisa mengurangi 30 persen. Lebih sukses dari yang di Cawang-Pancoran. Ini juga akan kita coba di Rawamangun," tuturnya.
Sistem contra flow ini diterapkan sebagai antisipasi mencari jalan keluar sementara untuk memecahkan kemacetan di Jakarta. "Besok pagi rencananya uji coba jalur contra flow di Rawamangun," ujar Dahlan di Gedung Kementerian BUMN, Jakarta, Kamis (4/4).
Baca Juga:
Menurut Dahlan penerapan contra flow di Grogol - Slipi belum lama ini telah berhasil mengurangi kemacetan. Bahkan, mantan bos PLN ini menilai contra flow di Grogol lebih sukses daripada contra flow Cawang-Pancoran.
Baca Juga:
JAKARTA - Setelah memantau uji coba jalur contra flow (lawan arus) di Grogol-Slipi, Jumat (5/4) rencananya Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN)
BERITA TERKAIT
- Soal Keluhan AS Terhadap Barang Bajakan di Mangga Dua, Kemendag Bilang Begini
- Sinarmas Investama Ajak Generasi Muda Melek Investasi Digital
- Sejumlah Tokoh Ikut Tenangkan Nasabah Bank DKI dan Imbau Tidak Kosongkan Rekening
- SPBH Milik PLN IP Bakal Jadi Kunci Penting Mewujudkan Transportasi Berbasis Hidrogen
- Talenta Unggul Mampu Memperkuat Hilirisasi Pertambangan
- Harga Emas Melonjak, Didimax Buka Edukasi Trading Gratis