Dahlan Persilakan Direktur Operasi Merpati Mundur
Kamis, 14 Februari 2013 – 14:53 WIB

Dahlan Persilakan Direktur Operasi Merpati Mundur
Menurut Asep, gerakan ketidakpercayaan kepada manajemen sudah meluas di kalangan karyawan dan sudah merambah ke ranah operasional. Upaya yang dia lakukan sebagai Direktur Operasi untuk memperbaiki keadaan, justru ditanggapi dengan arogansi, yang mengakibatkan terjadinya perombakan jajaran manajemen di Direktorat operasi tanpa mempertimbangkan efek dari tindakan tersebut.
Baca Juga:
Alasan lain adalah kondisi perusahaan semakin buruk. Terkait kondisi perusahaan, kata dia, bukan karena karyawan kurang berkerja keras, tetapi justru karena penghargaan yang karyawan dapatkan setelah bekerja keras tidak sebanding dengan harapan.
Asep bukanlah orang yang satu-satunya keluar, sebelumnya Direktur Teknik Wisudo, Direktur Keuangan Mohammad Roem juga pernah mengundurkan diri.(chi/jpnn)
JAKARTA - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan mengaku telah mendengar kabar pengunduran diri Direktur Operasi Merpati Nusantara
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang