Dahlan Rapat Lesehan di Pinggir Gudang
Senin, 18 Juni 2012 – 09:56 WIB
Sebelum meninggalkan lokasi, Dahlan Iskan mengajak sejumlah pejabat PT RNI Group untuk berbicara dengan duduk lesehan tanpa alas di atas lantai pinggir gedung. Sambil mengingatkan kepada wartawan untuk tidak mendekat. "Wartawan jangan mendekat dulu yah," ucapnya sambil tersenyum.
Baca Juga:
Obrolan singkat yang tidak lebih dari 10 menit tersebut, terdengar dari inti pembicaraan tersebut bahwa pabrik ini dinyatakan sehat. Pasalnya, sebelum Menteri BUMN dijabat Dahlan Iskan, pabrik yang merupakan satu-satunya BUMN alat kesehatan di Indonesia dan terbesar di Asia Tenggara ini diketahui sempat mengalami penurunan omset dan selalu rugi dalam beberapa tahun kebelakang. Namun, saat ini pabrik tersebut mulai bangkit dengan menjalin sejumlah kerjasama atas imbauan dan solusi yang diberikan Dahlan Iskan.
"Banyak masukan dan solusi yang diberikan Pak Dahlan untuk kemajuan pabrik ini. Dan rupanya saat ini mulai terasa kembali dalam peningkatan pemesanan dan penjualan," ungkap Dirut PT Mitra Rajawali Banjaran, Saptariyanti.
Semula MRB hanya mengandalkan pasar, pabrik kondom yang telah memiliki produk asli 100 persen Indonesia yakni kondom bermerek Artika, juga telah menyuplai untuk keperluan BKKBN, seperti merek Andalan. Begitupun dengan suntikannya.
BANJARAN - Usai menyambangi pondok pesantren Yamisa, kemarin (17/6) dalam rangkaian kegiatan usai Jalan Sehat, Menteri BUMN Dahlan Iskan bertolak
BERITA TERKAIT
- Lemkapi Sebut Perbuatan AKP Dadang Telah Menurunkan Muruah Kepolisian
- Mendes PDT Yandri Susanto Lihat Potensi Besar Desa Ada di Sini
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Terbaru Polisi Tembak Polisi, Diduga Pembunuhan Berencana, Kapolri Beri Perintah Tegas
- Tingkatkan Bantuan Pengamanan, PTPN IV Jalin MoU dengan Polda Sumut
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati
- Pertamina Patra Niaga Uji Penggunaan Bioethanol E10 Bersama Toyota dan TRAC