Dahlan Tolak Usul Kemenhub

Penggabungan Proyek Monorel

Dahlan Tolak Usul Kemenhub
Dahlan Tolak Usul Kemenhub
JAKARTA -- Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan menolak usulan Kementerian Perhubungan (Kemenhub) agar proyek monorel PT Hutama Karya (Persero) dan PT Adhi Karya (Persero) digabung menjadi satu. Dahlan menila bila digabungkan justru akan membebankan.

"Tidak mau, saya tidak mau membebani negara," ucap Dahlan di Kementerian BUMN, Jakarta, Kamis (14/13).

Terlebih, Dahlan menjelaskan bahwa proyek buatan PT Hutama Karya menggunakan dana APBN, sehingga membebani negara. Sedangkan PT Adhi Karya murni menggunakan dana konsorsium BUMN.

"Enggak perlu digabung, karena menggunakan dana APBN," cetus mantan Dirut PLN ini.

JAKARTA -- Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan menolak usulan Kementerian Perhubungan (Kemenhub) agar proyek monorel PT Hutama Karya

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News