Dahnil Mengajak Sukarelawan Prabowo tidak Menghina Paslon Lain di Pilpres 2024
Senin, 23 Oktober 2023 – 09:28 WIB

Juru bicara Prabowo Subianto Dahnil Simanjuntak dalam deklarasi relawan Posko Nasional Prabowo di Jakarta, Minggu (22/10/2023). (ANTARA/ Mario Sofia Nasution)
Karena itu, jangan sampai ‘hajatan’ pemilu membuat bangsa Indonesia pecah.
"Mari kita kubur rasa benci dan tebarkan rasa persatuan," kata dia.
Dahnil mengajak sukarelawan agar turun ke masyarakat menyampaikan kelebihan yang dimiliki Prabowo Subianto dalam memimpin bangsa ini.
Selain itu, kanjut dia, Prabowo tetap menjaga berhubungan baik dan tidak membiarkan ada ruang untuk benci. "Politik ini adalah kompetisi dan saat untuk bergembira," pungkas Dahnil Anzar Simanjuntak. (antara/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Dahnil Anzar Simanjuntak mengajak sukarelawan Prabowo tidak menghina dan tak mencaci pasangan capres dan cawapres lain di Pilpres 2024.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Idrus Yakin Tidak Ada Matahari Kembar, Cuma Upaya Membenturkan Prabowo dan Jokowi
- Semangati Hasto, Ganjar Hadir di Pengadilan Tipikor
- Prabowo Tak Targetkan Angka untuk Tarif Impor Trump, Asalkan Diturunkan
- Langkah Prabowo Dinilai Jadi Pemantik Sentimen Positif IHSG
- IHSG Menghijau, Pakar Nilai Investor Optimistis dengan Kebijakan Prabowo
- Syahganda Nainggolan: Prabowo Berpeluang Jadi Pemimpin Dunia