Dalihnya Selamatkan Anggaran Negara
Pembatasan BBM Bersubsidi
Senin, 13 Desember 2010 – 20:12 WIB
Menteri Keuangan Agus Martowardojo mengungkapkan, pembatasan BBM subsidi adalah langkah menyelamatkan anggaran negara, agar lebih tepat sasaran. Karena anggaran subsidi bisa dialihkan untuk melakukan pembangunan infrastruktur dan belanja modal lainnya.
‘’Kita ingin subsidi itu adil dan merata diterima. Karena tahun ini saja sudah melebihi kuota. Kalau tidak segera dibatasi dan yang menerima tidak diseleksi, maka akan terjadi kelebihan kuota. Lebih baik anggaran yang ada diarahkan untuk belanja modal seperti infrastruktur,’’ kata Agus.(afz/jpnn)
JAKARTA -- Pemerintah sangat berharap, DPR RI menyetujui opsi pembatasan BBM subsidi per 1 Januari 2011 mendatang. Karena setelah dilakukan kajian,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- SIG Raih Peringkat Emas di Ajang SNI Award 2024
- Bank bjb Raih Digital Banking Award 2024 dari Investortrust
- Re.Search Gelar Puncak Acara Innovation Lab 2024
- BNI Emerald Center Manjakan Nasabah Premium dengan Konsep Baru
- Perusahaan Tambang Harus Memberikan Dampak Positif Kepada Masyarakat
- PPN 12 Persen Menunggu Keputusan Presiden Prabowo