Dallas Makin Panas, Polisi Antisipasi Ancaman Misterius
Senin, 11 Juli 2016 – 06:12 WIB
Jaksa Thomas Kelly menegaskan, polisi yang bernama Jeronimo Yanez tersebut beraksi spontan tanpa mengindahkan warna kulit Castile.
’’(Penembakan) itu murni reaksi terhadap senjata, bukan warna kulit,’’ tegasnya. Dalam rekaman video di kamera ponsel Diamond Reynolds, kekasih Castile, suara tembakan memang baru muncul setelah lelaki yang bekerja di kantin sekolah St Paul itu menyatakan bahwa dirinya punya senjata. Namun, Castile memiliki surat izin resmi untuk senjatanya tersebut. (AFP/Reuters/hep/c23/any)
DALLAS – Kepolisian Dallas terus siaga, menyusul munculnya ancaman keamanan yang baru. Sabtu waktu setempat (9/7), aparat menjaga ketat kantor
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kemlu RI Berharap PM Israel Benjamin Netanyahu Segera Ditangkap
- Operasi Patkor Kastima 2024 Dimulai, Bea Cukai-JKDM Siap Jaga Kondusifitas Selat Malaka
- Hari Martabat dan Kebebasan, Simbol Ketahanan dan Harapan Rakyat Ukraina
- Gaza Menderita, Otoritas Palestina Tolak Rencana Israel Terkait Penyaluran Bantuan
- Indonesia Merapat ke BRICS, Dubes Kamala Tegaskan Sikap Amerika
- Ngebet Usir Imigran, Donald Trump Bakal Kerahkan Personel Militer