Damai
Oleh: Dhimam Abror Djuraid

Keinginan Amerika dan NATO untuk menekan Rusia dengan memaksakan Ukraina menjadi anggota NATO juga menimbulkan struktur kontradiktif.
Elemen penting dalam mengubah struktur yang kontradiktif adalah state-building dan demokratisasi.
Meningkatkan hubungan antara pihak-pihak yang berkonflik adalah bagian integral dari peacebuilding untuk menghapuskan sebuah konflik.
Langkah yang diambil adalah melakukan perundingan untuk mencapai rekonsiliasi, membangun kepercayaan atau trust, dan membangun komunikasi.
Misi rekonsiliasi yang dilakukan Presiden Joko Widodo adalah bentuk rekonsiliasi dan membangun komunikasi.
Sayangnya, tidak ada trust antara para pihak. Ukraina tidak sepenuhnya percaya kepada misi Jokowi, demikian pula Rusia.
Presiden Putin malah menguliahi Jokowi bahwa Indonesia berutang budi kepada Rusia.
Dalam teori perdamaian Galtung, terdapat dua aspek perdamaian perdamaian positif dan negatif.
Dunia sudah mulai goyah, ekonomi melemah oleh ancaman resesi, ketersediaan pangan terancam, dan pasokan energi tersendat.
- Waspada! Prediksi Kebijakan Donald Trump Bisa Picu Resesi di Indonesia
- Ekonom Sebut Danantara hingga RUU TNI Jadi Penyebab IHSG Anjlok
- ISDS Gelar Diskusi Bertema Ancaman Nuklir di Semenanjung Korea Bagi Perdamaian Dunia
- Zelenskyy: Masalahnya, Putin Takut Berbicara dengan Saya soal Mengakhiri Perang
- Megawati Minta Semua Negara Menjaga Masa Depan Anak di Forum Internasional
- Memaknai Peperangan di Padang Kurusetra Dalam Epos Mahabarata