Dampak Corona, Ucie Sucita Lirik Bisnis Kuliner
Sabtu, 13 Juni 2020 – 10:41 WIB

Ucie Sucita. Foto: Ricardo/JPNN.Com
“Planningnya memang pengin buka di Jakarta dan Sumedang. Tetapi harus ditunda dulu sampai corona selesai,” ujarnya.
untuk sementara, lanjut Ucie, ia mencoba membuka restoran tersebut secara online.
“Sepertinya di Sumedang dulu yang bakal dibuka, karena di sana zona hijau, enggak ada corona,” pungkasnya.(mg7/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Ucie Sucita tengah mempersiapkan bisnis barunya di bidang kuliner sembari menunggu wabah corona di Indonesia mereda.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Ralali Food & PergiKuliner Kolaborasi Hadirkan Solusi untuk Bisnis Kuliner
- Demi Industri Kuliner, Winn Gas Perkenalkan Regulator Tekanan Tinggi
- Indofood Berbagi Inspirasi Bisnis dan Kreasi Kuliner di SIAL Interfood 2024
- BAZNAS Dorong Kemandirian Ekonomi Lewat Program ZChicken
- Ayam Gepuk Pak Gembus Lakukan Rebranding, Siap Buka Cabang di Negara Lain
- Dinar Candy, Cupi Cupita dan Ucie Sucita Debut sebagai Grup Trio 3 Queens