Dampingi Jokowi Membuka IFFINA, Zulhas Dorong Perluasan Pasar Ekspor Mebel
Kamis, 14 September 2023 – 14:38 WIB

Mendag RI Zulkifli Hasan (Zulhas0 mendampingi Presiden Joko Widodo (Jokowi) membuka IFFINA Indonesia Mebel & Design Expo 2023, di ICE BSD, Tangerang, Kamis (14/9). Foto: dokumen Kemendag
IFFINA Indonesia Mebel & Design Expo 2023 merupakan pameran ke-10 sejak pertama kali digelar pada 2008 oleh Asosiasi Industri Permebelan dan Kerajinan Indonesia (ASMINDO).
Tahun ini, expo tersebut berlangsung pada 14-17 September 2023 dan diikuti lebih dari 300 perusahaan mebel dan kerajinan tanah air maupun internasional.(fat/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Mendag RI Zulkifli Hasan (Zulhas) mendorong perluasan pasar ekspor mebel dan kerajinan seusai mendamping Presiden Jokowi membuka IFFINA Expo 2023.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, Jubir PSI: Silaturahmi Idulfitri kok Dicurigai?
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, PSI: Itu Tradisi Demokrasi
- Menteri Merapat ke Rumah Jokowi, Muzani Gerindra: Pak Prabowo Tidak Merasa Terganggu
- Idrus Yakin Tidak Ada Matahari Kembar, Cuma Upaya Membenturkan Prabowo dan Jokowi
- Sekjen GibranKu Angkat Bicara Soal Tuduhan Ijazah Palsu Kepada Jokowi, Tegas
- 5 Berita Terpopuler: Ada Kabar Duka, BKN Ungkap Jumlah Penerbitan SK PPPK 2024, Siap Buka-bukaan?