Dana Bencana Terus Meningkat
Sabtu, 26 Januari 2013 – 14:55 WIB

Dana Bencana Terus Meningkat
JAKARTA - Kerapnya terjadi bencana nasional membuat pemerintah memberikan perhatian lebih pada Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB). Terutama dari segi anggaran yang terus meningkat setiap tahunnya. Peningkatan alokasi dana bencana ini tidak hanya terjadi pada anggaran rutin di BNPB, namun dana siap pakai yang khusus digunakan untuk penanganan tanggap darurat.
Direktur Kesiapsiagaan BNPB, Medi Herlianto dalam diskusi bencana di Warung Daun, Cikini, Jakarta Pusat, Sabtu (26/1) mengatakan, peningkatan dana bencana itu terus terjadi sejak 2008. Di mana saat itu alokasi APBN untuk bencana baru Rp150 milliar.
"Nyatanya dana bencana terus bertambah. Bahkan tahun ini sudah mencapai angka Rp1,3 triliun. Ini menandakan pemerintah punya perhatian besar pada BNPB," kata Medi.
Baca Juga:
JAKARTA - Kerapnya terjadi bencana nasional membuat pemerintah memberikan perhatian lebih pada Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB). Terutama
BERITA TERKAIT
- DPR Bentuk Panja Usut Mafia Lahan di Batam, Pengamat: Panggil Menteri ATR/BPN
- Ibas Sebut Penguatan Riset dan Pendidikan di Indonesia Harus Diperkuat
- Bupati Dony Luncurkan Aplikasi Berhidmat, Permudah ASN Baca Al-Qur’an Selama Ramadan
- TNI Duduki Jabatan Sipil, Sistem Merit di Kementerian Pasti Rusak
- Honorer K2 Mengadu Masalah Rekrutmen PPPK 2024 ke Komnas HAM, Semoga Didengar Prabowo
- 21 Proyek Strategis Hilirisasi Nasional Segera Dieksekusi, Abdul Rahman Puji Bahlil