Dana BST Aman, Sri Mulyani Sebut Anggaran Tambahan Capai Rp 6,1 Triliun
Jumat, 02 Juli 2021 – 13:20 WIB

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani menyatakan tidak ada masalah dalam penganggaran Bantuan Sosial Tunai (BST). Foto : Ricardo/JPNN.com
Dengan demikian, lanjut Sri Mulyani, ditambah penyaluran dua Juli dan Agustus total keseluruhan penyaluran BST tahun ini mencapai Rp 18,4 triliun.
Dia meminta kepada Menteri Sosial (Mensos) agar dapat mengirimkan usulan untuk anggaran perpanjangan alokasi BST Mei-Juni 2021.
“Saya minta ini untuk segera dikirim agar di bulan Juli ini bisa segera disalurkan sekaligus dua bulan alokasi BST. Ini tentu akan sangat membantu,” ujar Menkeu. (mcr10/jpnn)
Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani menyatakan tidak ada masalah dalam penganggaran Bantuan Sosial Tunai (BST).
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- Tebar Bansos, Aguan & Buddha Tzu Chi Perbaiki Ratusan Hunian Tak Layak di Jakarta
- Sri Mulyani Laporkan Defisit APBN Februari, Jangan Kaget ya!
- Mercy Barends Buka-bukaan soal Kondisi Pendidikan di Daerah 3T
- IHSG Melaju di Zona Hijau, Pengaruh THR Cair 100 Persen?
- Apakah THR PNS & PPPK Cair Penuh? Sri Mulyani Menjawab Singkat
- Herman Deru-Cik Ujang dan Kanwil DJPb Kemenkeu Bahas Sinergi Pengelolaan Keuangan Daerah