Dana Daerah Mengendap Selama 4 Tahun, Syarief Hasan Bereaksi Keras
Rabu, 06 April 2022 – 21:29 WIB

Wakil Ketua MPR RI Syarief Hasan bereaksi keras atas mengendapnya dana daerah selama empat tahun. Foto: Ricardo/JPNN.com
Setiap tahun masalahnya selalu sama, bahkan makin mencemaskan.
Syarief meminta pemerintah pusat dan aparat penegak hukum terkait untuk mencari tahu motif pengendapan dana daerah ini.
''Apakah ada tujuan yang tidak baik dari praktik yang selalu terjadi ini? Apakah ada keuntungan yang didapatkan dari praktik ini? Atau, ada alasan tertentu yang membuat daerah tidak melakukan belanja yang optimal?" ungkap Syarief.
Dia berharap pemerintah pusat memastikan semua anggaran pembangunan digunakan sebagaimana mestinya. (mrk/jpnn)
Wakil Ketua MPR RI Syarief Hasan bereaksi keras soal dana daerah yang mengendap selama empat tahun terakhir
Redaktur & Reporter : Tarmizi Hamdi
BERITA TERKAIT
- Dukung Pengembangan Kopi di Indonesia, Ibas: Majukan Hingga Mendunia
- Temui Wamen Guo Fang, Waka MPR Eddy Soeparno Bahas Pengembangan Energi Terbarukan
- Waka MPR Dorong Pengembangan Kompetensi Berkelanjutan Bagi Guru Harus Dijalankan
- Pimpinan MPR Respons soal Terbitnya Inpres Pengentasan Kemiskinan Ekstrem
- Ketua MPR: Tindakan Kelompok Radikal Bisa Ciderai Perjuangan Rakyat Palestina
- Gala Premiere Film Pinjam 100 The Movie Sukses, Bamsoet: Bisa jadi Cermin Generasi Muda