Dana Kampanye PKS Rp100 Miliar
Selasa, 10 Maret 2009 – 08:17 WIB
Menurut Tifatul, PKS tidak pernah mengandalkan dana dari pihak luar. Contohnya, kata Tifatul, saat pilkada DKI Jakarta, 100 ribu kader PKS masing-masing menyumbang Rp50 ribu. Akhirnya terkumpul dana lebih dari Rp5 miliar.
Baca Juga:
PKS, lanjut Tifatul, akan menolak dana-dana ilegal. Namun, bukan berarti PKS akan menolak sumbangan para pengusaha. "Kalau pengusaha mau sumbang, tidak apa-apa. Kita butuh juga, namanya juga duit. Kaus belum ada nih," kelakar Tifatul. (tom/mk)
JAKARTA - PKS secara terbuka kemarin mengumumkan dana kampanyenya. Presiden PKS Tifatul Sembiring menyatakan dana yang terkumpul lebih dari Rp 100
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hasto PDIP Nilai Prabowo Sosok Kesatria, Lalu Menyindir Jokowi
- Akun Medsos PJ Bupati Temanggung Diserang Warganet: Stop Cawe-Cawe
- 3 Pejabat di Banggai Diduga Langgar Aturan Netralitas ASN, Gakkumdu Ancam Jemput Paksa
- Aktivis Dorong Semua Pihak Mewujudkan Pilkada Maluku Utara Aman dan Nyaman
- Hasto Bakal Kirim Buku Pak Sabam Biar Ara Sirait Melakukan Perenungan
- Prabowo Seorang Kesatria, Harus Tegas Hadapi Cawe-Cawe Jokowi di Pilkada