Dana Kelola Tembus Rp50 Triliun di Akhir 2024, Wujud Kepercayaan Investor pada BRI-MI

Dana Kelola Tembus Rp50 Triliun di Akhir 2024, Wujud Kepercayaan Investor pada BRI-MI
BRI-MI mampu menawarkan solusi investasi bagi nasabah Bank BRI dan sesuai dengan kebutuhan pasar. Foto: dok BRI

Adapun dengan melihat momentum pertumbuhan ini, Tinaoptimis bahwa tahun 2025 akan menjadi tahun yang penuh peluang. “Kami berencana untuk senantiasa meningkatkan kualitas layanan, memperluas diversifikasi produk, serta memperkuat kehadiran di platform digitalbekerja sama dengan berbagai mitra strategis,” tutur Tina.

Strategi ini diharapkan dapat semakin memperkokoh posisi BRI-MI di pasar domestik dan internasional, sekaligus menjawab kebutuhan investor yang semakin beragam

Untuk informasi lebih lanjut terkait produk-produk BRI-MI, kunjungi instagram resmi BRI-MI di @brimi.official atau melalui website resmi BRI-MI di https://bri-mi.co.id/. (flo/jpnn)

Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?

BRI-MI tetap mampu menunjukkan pertumbuhan yang stabil di tengah tingginya volatilitas.

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News