Dana PON di APBD-P Riau Tunggu Evalusasi Mendagri
Jumat, 27 Juli 2012 – 01:23 WIB

Dana PON di APBD-P Riau Tunggu Evalusasi Mendagri
“Saya belum dapat konfirmasinya. Materinya apa, termasuk soal prioritas untuk PON. Nanti saya koordinasikan dulu,” kata Donny.
Baca Juga:
Ketua DPRD Riau, Johar Firdaus saat dihubungi Riau Pos mengaku sudah menyerahkan hasil pembahasan APBD-P Riau tahun 2012, yang juga memuat anggaran PON ke Kementrian Dalam Negeri.
“Iya, kita mengantarkan hasil pembahasan APBD-P ke Kemendagri. Kita juga menyampaikan soal anggaran PON dan nanti akan ada pembahasan lanjutan dengan Kemendagri,” kata Johar Firdaus yang juga mendesak agar Kemendagri memprioritaskan evaluasi APBD-P Riau 2012.
Seperti diketahui, sebagai tuan rumah PON XVIII Riau 2012, Riau masih membutuhkan anggaran penyelenggaraan keseluruhan sebesar Rp449 miliar. Harapan satu-satunya dari anggaran tersebut adalah dari APBD Perubahan 2012 ini. Apalagi bantuan Pusat melalui Kementrian Pemuda dan Olahraga sebesar Rp100 miliar belum ada kejelasan.
JAKARTA – Pemerintah Provinsi Riau dan DPRD Riau telah menyerahkan hasil persetujuan bersama atas Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD)
BERITA TERKAIT
- Wagub Cik Ujang Dampingi Wamen Dikdasmen Kunjungi SD Muhammadiyah 4 Palembang
- Identitas 10 Mahasiswa Universitas Negeri Gorontalo yang Hanyut di Sungai
- Video Napi Dugem di Sel Bikin Heboh, Kanwil Ditjenpas Riau Angkat Bicara
- Wali Kota Pekanbaru Soroti Praktik Pengelolaan Sampah Tak Sesuai Aturan, Badan Usaha Besar Terlibat
- Hadiri Rakor APEKSI, Wali Kota Jaya Negara Bahas Strategi Pembangunan Perkotaan
- Heboh Napi Dugem di Rutan Pekanbaru, Kapolresta Perintahkan Razia Gabungan