Dandim Tarakan Kini Dijabat Perwira yang 17 Tahun Bertugas di Kopassus
Rabu, 01 September 2021 – 19:42 WIB

Acara lepas sambut Komandan Kodim 0907/Tarakan, Rabu (1/9). Foto: Benuanta
"Dari Ternate 27 jam ke Patani dengan kapal, karena masih bujangan kami nikmati saja, ” katanya.
Letkol Reza memiliki seorang istri, Sri Agustin dan 2 anak yang kini masih berada di Jakarta.
"Selamat bertugas kepada abang kami Eko beserta istri, teriring doa kami," kata Letkol Reza ke Letkol Eko Antoni.
Letkol Eko Antoni juga berpamitan karena esok harus meninggalkan Tarakan ke Jakarta demi tugas barunya.(mar1/benuanta)
Tongkat komando Dandim Tarakan kini tidak lagi dipegang Letkol Inf Eko Antoni Chandra Lestianto.
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Mayor Hery Ismoyo & Wahyu Millian Resmi Jadi Komandan Batalyon Kopassus
- Kerja Sama TNI-Unud Disorot, Kolonel Agung Bilang Begini
- Dedi Mulyadi Buka Opsi Revisi Kerja Sama dengan TNI AD
- Relawan Tahalele
- TB Hasanuddin Minta Kerja Sama Pemprov Jabar dan TNI AD Ditangguhkan, Ini Alasannya
- Kerja Sama Dedi Mulyadi & KSAD Dinilai Melanggar UU TNI