Danjen Kopassus Menginap Bersama 11 Tersangka
Sebelum Dicopot Pangdam Sudah Lapor KSAD
Selasa, 09 April 2013 – 06:15 WIB

Danjen Kopassus Menginap Bersama 11 Tersangka
JAKARTA---Solidaritas korps baret merah dalam kasus penyerangan Lapas Cebongan rupanya benar-benar total. Tak tanggung-tanggung, Danjen Kopassus Mayjen Agus Sutomo tidur bersama 11 tersangka yang ditahan di Jogjakarta. Menurut Hendro, Agus Sutomo menginap di Jogjakarta sebagai simbol pertanggungjawaban komando. "Inilah yang disebut jiwa korsa itu. Anak buah ditahan, pimpinan datang. Salut saya," kata doktor lulusan UGM ini.
Informasi ini disampaikan eks Kepala Badan Intelijen Negara AM Hendropriyono di Jakarta kemarin (08/04).
Baca Juga:
"Saya benar benar salut dan angkat jempol untuk Agus (Agus Sutomo, red). Sebagai Danjen dia tidur bersama tahanan, ini bukti pimpinan yang tanggung jawab dan ksatria," kata Hendropriyono.
Baca Juga:
JAKARTA---Solidaritas korps baret merah dalam kasus penyerangan Lapas Cebongan rupanya benar-benar total. Tak tanggung-tanggung, Danjen Kopassus
BERITA TERKAIT
- Eks Hakim MK Tak Setuju Kewenangan Kejaksaan Mengusut Korupsi Dihapus
- Sekjen Gerindra Sebut Prabowo Bakal Merayakan Idulfitri di Sini, Silakan Cek
- PB IKA PMII Menggelar Buka Bersama dan Santunan Anak Yatim
- Bea Cukai & Pomdam IV Diponegoro Gerebek Pabrik Rokok Ilegal di Grobogan
- Puan Harapkan Korban Pencabulan Eks Kapolres Ngada Bisa Direhabilitasi
- Polisi Panggil Aktivis KontraS Seusai Mengeruduk Lokasi Pembahasan RUU TNI