Danny Granger : Bintang NBA Harus Antre untuk Datang ke Indonesia
Selasa, 03 Februari 2009 – 07:31 WIB

Danny Granger : Bintang NBA Harus Antre untuk Datang ke Indonesia
Lewis memberi judul tulisannya ''DBL Never Doubted Granger's Rise To All-Star Status''. Artinya, ''DBL Tak Pernah Meragukan Langkah Granger Meraih Status All-Star''.
Baca Juga:
Lewis bahkan menyebut apa yang terjadi sebagai ''Surabayan Karma'' (Karma Surabaya). Sebab, sejak pulang dari Indonesia, Granger mendapat perpanjangan kontrak bernilai lebih dari Rp 640 miliar. Performanya juga terus meningkat, dan kini terpilih masuk All-Star.
Ketika menyebut Surabaya kepada Granger, Lewis menuliskan bahwa sang bintang langsung menyebut itu sebagai pengalaman yang tak akan terlupakan. ''Fans di sana luar biasa. Saya yakin banyak yang memilih saya untuk masuk tim (All-Star). Jadi, terima kasih kepada semua fans yang telah mendukung saya,'' ucapnya.
Khusus untuk halaman Danny For All-Star yang dimuat Jawa Pos, Granger menyebut pesan-pesan dukungan di dalamnya turut berperan dalam mendorong suksesnya sekarang. ''Oh yeah, mereka punya peran membantu. Komunitas di sana luar biasa. Negara yang luar biasa. Suatu saat saya ingin kembali,'' ujarnya.
INDIANAPOLIS - Bintang Indiana Pacers, Danny Granger, berhasil terpilih masuk NBA All-Star untuk kali pertama dalam karirnya. Dalam wawancara dengan
BERITA TERKAIT
- Menpora Dito Punya Harapan Besar Terhadap Kepengurusan Baru BWF
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat