Danone Aqua Sabet Penghargaan Pelaku Usaha Pengagas MRV

Dia menambahkan, dukungan pemangku kepentingan juga menjadi faktor utama keberhasilan penanaman pohon dan monitoring yang dilakukan oleh Danone-Aqua.
Karyanto berharap masyarakat berpartisipasi dengan merawat dan menjaga pohon itu agar terus tumbuh dengan baik.
Selama ini, Danone Aqua bekerja sama dengn lembaga swadaya masyarakat (LSM) lokal dan nasional untuk melakukan pendampingan terhadap masyarakat.
Kebutuhan ekonomi masyarakat harus dipenuhi agar mau berpartsipasi merawat dan menjaga pohon secara sukarela.
Oleh karena itu, Danone Aqua memfasilitasi masyarakat untuk mendapatkan modal seperti hewan ternak dan bibit pohon untuk dipelihara dan dikembangkan sebagai mata pencaharian.
Selain memfasilitasi masyarakat melalui instrumen ekonomi, Danone-AQUA bersama mitra LSM juga mendorong warga membentuk organisasi pengelola hutan.
Karyanto menjelaskan, pada 2014 lalu, Danone Aqua telah menandatangani memorandum of understanding (MoU) dengan KLHK terkait komitmen menanam 1,2 juta pohon hingga 2021.
MoU ini kemudian diturunkan dalam kerja sama dengan Balai Pengendalian Daerah Aliran Sungai (BPDAS) di 19 lokasi Aqua di Sumatera, Jawa, Bali dan Sulawesi.
Danone Aqua berhasil meraih penghargaan prestisius berkat usaha tak kenal lelah dalam melakukan monitoring pohon berbasis database online.
- Jokowi: Ini Sudah Jadi Fitnah di Mana-Mana
- Soal Ijazah Jokowi Diduga Palsu, UGM Siap Buka-Bukaan
- Para Menteri Sowan ke Jokowi, Efriza: Sikap Kurang Menghargai Presiden Prabowo
- Sejumlah Menteri Prabowo Silaturahmi ke Rumah Jokowi, Pengamat Ini Ungkap Hal Tak Lazim
- Kuasa Hukum: Ijazah Jokowi Sudah Clear & Sah Secara Hukum
- Hari Kedua Lebaran 2025, Menkop Budi Arie Kunjungi Joko Widodo