Danone Indonesia & SIRCLO Berkolaborasi, Bantu Kemenkop Digitalisasi 30 Juta UMKM
Rabu, 16 Agustus 2023 – 06:03 WIB
Dalam kesempatan yang sama, Danone Indonesia juga bekerja sama dengan SIRCLO.
Hal itu dilakukan demi meningkatkan laju pertumbuhan UMKM Nasional serta mendukung target Pemerintah Indonesia dalam mencapai digitalisasi 30 juta pelaku UMKM pada 2024.
Melalui kolaborasi tersebut, para pelaku UMKM binaan program Damping bisa memasarkan produknya melalui platform e-commerce SIRCLO.
Kepala Bidang Pengembangan Informasi Usaha Kemenkop UKM, M. Fatihi mengapresiasi kerja sama tersebut.
Dalam rangka merayakan Hari UMKM Nasional 2023, Danone Indonesia bersama para mitra menyelenggarakan rangkaian sesi pelatihan dan pendampingan bagi UMKM.
BERITA TERKAIT
- Begini Cara Bea Cukai Dorong UMKM Agar Berorientasi Ekspor
- Ini Tujuan Bea Cukai Berpartisipasi dalam Program Pemberdayaan UMKM di Indonesia
- Bea Cukai Teluk Bayur Bantu UMKM Manfaatkan Peluang Ekspor Lewat Program Ini
- UMKM Stable Shoescare Perkuat Posisi di Industri Perawatan Fesyen Item
- Mantap, 140 Ton Komoditas Pinang Asal Pariaman Diekspor ke Pasar India
- Demi Keberlangsungan UMKM, Tarif PPh Seharusnya Diturunkan, Bukan Naik!