Danone Indonesia Hadirkan Rumah Bunda Sehat, Ini Targetnya
Rabu, 17 Mei 2023 – 10:57 WIB
Pemerintah Bogor mengapresiasi insiatif program Rumah Bunda Sehat dan menunjukkan dukungannya untuk Rumah Bunda Sehat.
Kepala Dinas Kabupaten Bogor Mike Kaltarina mengatakan permasalahan stunting merupakan tanggung jawab bersama dari lintas sektoral atau sinergi, kolaborasi antarstakeholder tentu harus ditingkatkan.
"Semoga kehadiran Rumah Bunda Sehat memberikan dampak positif dalam penyebaran informasi gizi dan kesehatan bagi masyarakat lalu meningkatkan derajat kesehatan ibu dan anak,“ pungkas Mike yang mewakili Plt. Bupati Bogor Iwan Setiawan. (esy/jpnn)
Danone Indonesia hadirkan program Rumah Bunda Sehat, apa saja target program ini?
Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- Wajah Baru Upaya Pemerataan Layanan Kesehatan di Indonesia
- Kebun Gizi, Solusi Berkelanjutan Atasi Stunting di Morowali Utara
- Lakukan Pemerasan & Penipuan, 3 Tersangka Kasus Kematian Dokter Aulia Terancam 9 Tahun Penjara
- Dorong Solusi Nutrisi & Kesehatan, Danone SN Hasilkan 50 Riset Sepanjang 2024
- Standardisasi Kemasan Picu Kenaikan Rokok Ilegal
- Mufida DPR Ingatkan Kemenkes Banyak Mendengar saat Menyusun RPMK