Danramil: Mematikan dan Berbahaya

Danramil: Mematikan dan Berbahaya
DISERAHKAN: Penyerahan senpi oleh warga langsung diterima Danramil 05/Tumbang Jutuh Kapten Inf Suradi, Sabtu (12/8). FOTO: KORAMIL 05/TUMBANG JUTUH FOR RADAR SAMPIT/JPNN

Bambang mengaku akan menyerahkan senpi rakitan bersama Supriyadi.

Kemudian, Suradi menunjuk Babinsa Rungan Hulu Koptu Deni Agus Manggi untuk menjemput Bambang dan Supriyadi mengunakan sepeda motor.

"Masih bisa ditembakkan. Senjata ini mematikan dan berbahaya," ucap Suradi.

Suradi meminta masyarakat menyerahkan senpi secara sukarela kepada aparat terkait.

"Datangi kantor TNI maupun kepolisian. Jangan sungkan dan takut," kata Suradi.

Sementara itu, Bambang mengaku menyerahkan senpi tanpa paksaan.

"Ini saya atas keinginan sendiri dari pada disalahgunakan dan terjadi hal-hal tak diinginkan," ucap Bambang. (daq/ign)


Kesadaran masyarakat menyerahkan senjata api kepada TNI terus meningkat.


Redaktur & Reporter : Ragil

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News