Danrem 052: TNI Dukung Pelestarian Burung Parrot

Apalago Living World dijadikan sebagai tempat publik yang strategis dalam menjalankan segala kegiatan yang menyangkut masyarakat umum.
“Kami sangat bangga dengan acara ini karena ajang terbesar kali ini dan didukung oleh Danrem 052/Wkr, kita bisa lebih dekat kepada masyarakat dalam mengedukasi pelestarian flora dan fauna di Indonesia,” ujarnya.
Sementara itu Kohar selaku ketua pelaksana acara Lomba Free Flight Parrots 2017 mengucapkan terima kasih kepada pihak Mal Living World dan Jajaran Korem 052/Wkr atas terselenggaranya kegiatan itu.
“Tujuan acara ini adalah selain kompetisi yang baik yakni juga sebagai ajang silahturahmi, disini telah berkumpul pecinta burung dari berbagai daerah ada dari Jakarta, Bekasi, Tangerang, Samarinda, Bandung, dan Jogja," pungkas Kohar. (flo/jpnn)
Perlindungan pada burung agar tidak dikuasai pihak yang tidak bertanggungjawab
Redaktur & Reporter : Natalia
- UI Tidak Undang TNI Hadir ke Acara Mahasiswa di Pusgiwa
- GM FKPPI Tegaskan Komitmen Jaga Demokrasi di Tengah Transformasi Peran TNI
- Diskusi UU TNI di Kampus, Pangdam I/BB: Kami Terbuka terhadap Kritik
- Bea Cukai dan TNI Memperkuat Sinergi Pengawasan yang Solid di Yogyakarta dan Nunukan
- Perkuat Sinergisitas, Panglima TNI Terima Kunjungan Ketua BPK RI
- Haidar Alwi: TNI-Polri Peringkat 5 Pasukan Penjaga Perdamaian Dunia