Dapat Bantuan Excavator, Pemkot Palembang Segera Bereskan Permasalahan Sampah di Sungai Musi
Jumat, 27 Oktober 2023 – 21:15 WIB

Penjabat (Pj) Wali Kota Palembang Ratu Dewa. Foto: Diskominfo Palembang.
Dewa berharap selain upaya Pemkot Palembang mengatasi tumpukan sampah, peran masyarakat dan warga setempat pun menjadi kunci keberhasilan Bumi Sriwijaya bebas dari masalah sampah.
"Tentunya kalau cepat dilakukan penjemputan sampah. Sampah di berbagai kawasan tidak menumpuk dan ini butuh kerjasama dari pemerintah dan masyarakat, karena tanpa masyrakat usaha pemerintah tidak akan berhasil, masyarakat juga jangan sembarangan buang sampah," tutup Dewa. (mcr35/jpnn)
Palembang menerima bantuan berupa satu unit excavator dari Kereta Api Indonesia (KAI), dengan alat tersebut, permasalahan sampah di Palembang akan selesai.
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Cuci Hati
BERITA TERKAIT
- Perahu Getek Terbalik di Sungai Musi, 2 Lansia Tenggelam
- Harga Emas Perhiasan di Palembang Melonjak, Mendekati Rp 11 Juta
- Curi Rokok di Ruko, Pria Ini Ditangkap Polisi
- Sekda Sumsel & Wamen Koperasi RI Resmikan Pembentukan Koperasi Merah Puti Ponpes Al Ittifaqiah
- Bocah SD yang Tenggelam di Sungai Komering Akhirnya Ditemukan
- Sri Meliyana Sebut Kemenkes Dukung Adanya Fasilitas Ruang Rawat Inap Puskesmas di Palembang