Dapat Bocoran, MAKI Ungkap Perjalanan Lukas Enembe, Diduga Main Judi

Dapat Bocoran, MAKI Ungkap Perjalanan Lukas Enembe, Diduga Main Judi
Foto yang diduga Gubernur Papua Lukas Enembe saat berbaim judi di luar negeri. Foto: dokumentasi MAKI

"Dan juga permainan judi tadi itu diduga di ruang VIP di Genting Highlands, Malaysia. Kami punya fotonya itu di ruang VIP, khusus itu karena untuk level tinggi," ungkapnya. 

Boyamin menyatakan KPK mesti mendalami uang digunakan itu bukan berasal dari uang gratifikasi.

"Selain dugaan gratifikasi ialah uang buat judi itu apakah berasal dari kantong pribadi atau dari yang lain," pungkas Boyamin.(mcr8/jpnn)

Yuk, Simak Juga Video ini!


Ketua Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI) Boyamin Saiman mengungkap informasi soal perjalanan Gubernur Papua Lukas Enembe yang diduga bermain judi


Redaktur : M. Rasyid Ridha
Reporter : Kenny Kurnia Putra

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News