Dapat Duo Anzhi, Rooney Masih Dinanti
"Mentalitas lama bahwa "saya tak akan menjual pemain ke negara yang sama" tak membantu bursa maupun pemain," tutur Mourinho seperti dilansir The Mirror.
"Anda bisa melihatnya di Italia. Pemain pindah dari AC Milan ke Inter, Inter ke Milan, AS Roma ke Juventus, atau Juventus ke Inter. Dan, mereka melakukan ini setiap waktu," imbuhnya.
United memang masih bersikukuh tak akan melepas Rooney ke Chelsea dengan tawaran berapapun. Juga opsi apapun seperti plus Juan Mata. Apalagi Setan Merah - sebutan United - kini memiliki target baru. Dia adalah playmaker Real Madrid dan timnas Jerman, Mesut Oezil.
Media ternama Jerman, Bold, menulis United menyiapkan tawaran GBP 38 juta atau hampir Rp 636 miliar setelah ada sinyal Oezil tertarik berlabuh ke Old Trafford. Oezil mempertimbangkan hengkang dari Real seiring kedatangan Gareth Bale. Sebelumnya, Oezil juga dipaksa bermain di sayap karena bergabungnya Isco. (dns/bas)
.
WILLIAN akhirnya diresmikan sebagai penggawa Chelsea kemarin. Itu seiring rilis dari Chelsea yang menyatakan telah mencapai kesepakatan transfer
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Final China Masters 2024 Dibuka dengan Dramatis, 93 Menit
- Pelatih Persib Mengeluhkan Rumput Stadion GBLA, Hodak: Apa yang Mereka Perbaiki?
- Indonesia Siap Jadi Penyelenggara FIBA 3x3 Challengger and Woman Series World Tour 2025
- Apa Target Timnas Indonesia di Piala AFF 2024?
- PSBS Biak Luar Biasa, Lihat Klasemen Liga 1
- Manchester City Dihajar Tottenham 4 Gol Tanpa Balas