Dapat Menu Latihan Berat, Beberapa Pemain Borneo FC Alami Keram
Rabu, 12 Juni 2019 – 21:06 WIB
"Kalau sifatnya uji coba, bermain maksimal tentu bagus dan tidak masalah. Tapi lebih baik tetap hati-hati karena semua pemain disiapkan untuk kompetisi," jelasnya.
Baca: Pelaku Pembunuhan Dua ABG yang Mayatnya Dibuang ke Parit Ditangkap, Nih Tampangnya
Selain kondisi tubuh yang belum stabil, kata Lutfi, kondisi lapangan bisa menyebabkan keram dan cedera. Apalagi skuat Borneo FC berpindah-pindah tempat latihan.
"Ada sedikit gelombang di tempat biasa latihan (Universitas Negeri Yogyakarta) yang bisa menyebabkan betis terkilir. Jadi saya memberikan penguatan sebelum berlatih di engkel pemain mengurangi risiko cedera," pungkasnya. (*/abi/don/k16)
Pemusatan latihan Borneo FC di Jogjakarta rupanya tak sepenuhnya berjalan mulus. Meski tidak ada yang mengalami cedera serius, sebagian pemain kerap mengalami keram di setiap sesi latihan.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Liga 1: Bojan Hodak Syukuri Kemenangan Persib atas Borneo FC, tetapi
- Reaksi Kecewa Pieter Huistra Seusai Borneo FC Takluk dari Persib, Singgung Wasit
- Target Persib Bandung Pertahankan Unbeaten saat Jamu Borneo FC
- Persib Vs Borneo FC: Tamu Datang dengan Kekuatan Komplet
- Persib Bandung Vs Borneo FC: Ini GBLA, Bukan Jalak Harupat
- Borneo FC Siap Tebar Ancaman saat Menghadapi Persib di Stadion GBLA