Dari Lotus untuk Red Bull
Rabu, 12 Februari 2014 – 08:50 WIB

Dari Lotus untuk Red Bull
JEREZ - Untung Lotus-Renault absen dalam uji coba pertama di Sirkuit, Jerez, pada 28-31 Januari lalu. Dengan begitu, Renault bisa melakukan perbaikan pada Renault Energy F1-2014, nama mesin Renault untuk F1 2014, yang mereka pasok kepada beberapa tim termasuk juara empat musim terakhir, Red Bull.
Karena absen pada uji coba di Jerez, Lotus mendapatkan kesempatan untuk melakukan shakedown sekaligus pengambilan gambar untuk acara promosi di sirkuit yang sama pada 8-9 Februari lalu.
Pada hari pertama, Jumat, mobil terbaru Lotus, E22, hanya berkeliling satu lap. Namun, pada hari kedua, pembalap baru mereka Pastor Maldonado mampu menempuh jarak 100 km tanpa masalah. Itu adalah batas maksimal yang bisa dilakukan dalam acara seperti itu.
Baca Juga:
JEREZ - Untung Lotus-Renault absen dalam uji coba pertama di Sirkuit, Jerez, pada 28-31 Januari lalu. Dengan begitu, Renault bisa melakukan perbaikan
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025