Darmono Jagokan Calon dari Kejaksaan Pimpin KPK

Darmono Jagokan Calon dari Kejaksaan Pimpin KPK
Darmono Jagokan Calon dari Kejaksaan Pimpin KPK
Berdasarkan informasi yang beredar, dua calon dari kejaksaan dalam seleksi calon pimpinan KPK itu memiliki karir yang tidak terlalu cemerlang. Bahkan Bagindo Fahmi diketahui pernah diturunkan pangkat satu tingkat lebih rendah karena terkait penanganan kasus pembalakan liar yang melibatkan pengusaha kayu terkenal asal Sumatera Adelin Lis.

Sekadar diketahui, dari nama-nama itu yang sudah dikenal publik antara lain Abdullah Hehamahua, Handoyo Sudrajat, Bambang Widjojanto, Bagindo Fahmi dan Yunus Husein. Abdullah dan Handoyo adalah orang dalam KPK. Saat ini Abdullah sebagai penasehat KPK, sedangkan Handoyo adalah Deputi Pengawasan Internal KPK.

Sementara Bambang Widjojanto selama ini dikenal sebagai praktisi dan beberapa waktu lalu juga sempat ikut seleksi pimpinan KPK meski akhirnya kalah bersaing dengan Busyro Muqoddas di DPR. Bagindo Fahmi yang lebih dikenal sebagai jaksa, juga sempat ikut seleksi bersama Bambang Widjojanto meski akhirnya terpental. Sedangkan Yunus Husein saat ini adalah Ketua Pusat Pelaporan Analisis dan Transaksi Keuangan (PPATK). (tas/jpnn)

JAKARTA - Lolosnya dua orang dari unsur Kejaksaan Agung dalam proses seleksi kompetensi calon pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), disambut


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News