Darurat, Ganjar Pranowo Pengin Masuk, Pintu Terkunci, Ada yang Tidak Beres
Minggu, 07 Februari 2021 – 14:17 WIB
Yoyok menyatakan bahwa dia akan menindaklanjuti instruksi gubernur untuk mengupayakan agar semua pompa di Rumah Pompa Mberok bisa difungsikan untuk menyedot banjir.
Selain menginstruksikan pengoptimalan fungsi pompa di Rumah Pompa Mberok, Ganjar meminta PT KAI mencari penyebab genangan di Stasiun Tawang.
"Jadi harus dicari penyebab genangan, kalau memang ada kebocoran drainase, maka harus dibenahi secepatnya, sebab kondisi curah hujan di Semarang ini cukup ekstrem, dan diperkirakan BMKG kondisi ini bisa seminggu," ujarnya. (antara/jpnn)
Ganjar Pranowo mengajak petugas masuk ke rumah tersebut, tetapi gagal karena pintu terkunci. Waduh.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Jenderal Polri Menjamin Penanganan Kasus Penembakan Siswa Semarang Transparan
- El Rumi Soroti Masalah Jakarta, Mulai Kabel Berantakan hingga Banjir
- Begini Nasib Aipda R, Polisi yang Tembak Mati Siswa SMKN 4 Semarang
- Siswa SMK Tewas Ditembak Polisi, Menteri HAM Bereaksi Begini
- Resmi Lapor Polisi, Keluarga Siswa SMK Tewas Ditembak di Semarang Minta Keadilan
- BMKG Keluarkan Peringatan Dini Potensi Hujan, Masyarakat Diimbau Waspada