Data 100 Persen, Ini Hasil Hitung Cepat Indikator untuk 6 Provinsi di Luar Jawa
Kamis, 28 November 2024 – 17:23 WIB
Beralih ke Lampung, diketahui pasangan Rahmat Mirzani-Jihan Nurlela unggul jauh atas pasangan petahana Arinal Djunaidi-Sutono.
Rahmat-Jihan mendapatkan 82,54 persen, sementara Arinal-Sutono 17,46 persen. Adapun MoE ± 0,51 persen.
Di Sumatera Utara, pasangan calon Bobby Nasution dan Surya unggul dari pasangan petahana Edy Rahmayadi dan Hasan Basri.
Dari data masuk 100 persen, Bobby-Surya mendapatkan 62,71 persen, sementara Edy-Hasan 37,29 persen. Adapun MoE ± 1,10 persen. (dil/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Berikut enam hasil hitung cepat Indikator untuk lima wilayah di luar Pulau Jawa, seperti dikutip dari laman resmi indikator.co.id
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- Pramono Mendeklarasikan Kemenangan, Tim RIDO Bilang Tak Resmi
- ASR-Hugua Unggul di Pilgub Sultra versi Quick Count Charta Politika
- Tim 08 Prabowo Potong 57 Ekor Ayam Putih untuk Syukuran Kemenangan Andra - Dimyati Versi Hasil Hitung Cepat
- Parcok Cawe-Cawe di Pilkada, Deddy PDIP Serukan Copot Jenderal Listyo
- Kami Turut Berduka, 6 Petugas KPPS di Jabar Meninggal di Tengah Pilkada 2024
- Kapolres Banyuasin Minta Masyarakat Jaga Persaudaraan Seusai Pencoblosan di Pilkada 2024