Data dan Fakta Hasil Imbang Persib Bandung vs PS Tira
Selasa, 27 Maret 2018 – 08:52 WIB
jpnn.com, BANDUNG - Hasil imbang antara Persib Bandung kontra PS Tira pada lanjutan Liga 1 2018 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Senin (26/3), melahirkan beberapa catatan penting.
Dalam pertandingan itu, Persib mampu melepaskan 13 tembakan.
Namun, hanya lima tembakan yang mengarah ke gawang PS Tira.
Sementara itu, PS Tira mampu melepaskan tujuh tembahan on target.
Di sisi lain, penguasaan bola Persib sempat hanya menyentuh angka 36 persen.
Maung Bandung, julukan Persib, juga hanya melakukan 208 operan.
Angka itu jauh lebih sedikit dibanding operan PS Tira yang menyentuh angka 313.
Laga sendiri berakhir imbang dengan skor 1-1. Persib mampu mencetak gol terlebih dahulu lewat donasi Ezechiel N'Douassel pada menit ke-32.
Hasil imbang antara Persib Bandung kontra PS Tira pada lanjutan Liga 1 2018 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Senin (26/3), melahirkan data penting
BERITA TERKAIT
- Pelatih Persib Bojan Hodak Jawab Rumor Hengkang ke Selangor FC
- Lama Menghilang, Febri Hariyadi Kembali Gabung Latihan Persib, Begini Kondisinya
- Ini Sanksi yang Diterima Dimas Drajad Setelah Mendapat Kartu Merah di ACL 2
- Kapten Persib Bandung Bocorkan Kondisi Ruang Ganti Seusai Ditahan Imbang Semen Padang
- Kang Erwan Kaget Seejontor FC Bermain Bagus Melawan Persib Legend
- Laga Persahabatan: Persib Legend vs Seejontor FC di Bandung, Kang Erwan Bakal Hadir