Data Honorer jadi CPNS Dimanipulasi
Rabu, 25 Agustus 2010 – 08:02 WIB
Mengenai siapa yang bisa diangkat jadi CPNS nantinya, Tombokan menjelaskan, semua tergantung dari tim verifikasi pusat. "Sistim pemeriksaan dari tim pusat sangat ketat. BKDD Minsel hanya merekap data, soal melakukan verifikasi ada ditangan tim gabungan pusat," jelasnya.
Baca Juga:
BKD Minsel sendiri sudah menyusun berkas data yang akan dikirim ke pusat. Pantauan Manado Post, para tenaga honor berusaha mencari tahu berkas mereka lengkap atau tidak. Mereka "mengawal" berkas, untuk memastikan data dirinya ikut diusulkan ke Jakarta. (vif/sam/jpnn)
AMURANG -- Disinyalir banyak tenaga honorer di Minahasa Selatan (Minsel) dan Sulut pada umumnya, yang memalsukan data usulan pengangkatan menjadi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kunker ke Riau, Menteri Hanif Faisol Tutup TPA Liar di Kampar
- 209 Warga Terdampak Pergerakan Tanah di Kadupandak Dievakuasi
- Ombudsman Minta Polda Sumbar Ungkap Motif Kasus Polisi Tembak Polisi Secara Transparan
- Lulus SKD, 163 Pelamar CPNS Batam Lanjut ke Tahap SKB
- Puluhan Ribu Masyarakat Pekanbaru Penuhi Kampanye Akbar Agung-Markarius
- Banjir Merendam 2.014 Rumah di Kabupaten Bandung, 12.250 KK Terdampak