Data Pajak Keluarga SBY Terbongkar

Istana Minta Ditjen Pajak Menjelaskan

Data Pajak Keluarga SBY Terbongkar
Data Pajak Keluarga SBY Terbongkar
Namun pada dokumen pajak itu juga memperlihatkan, Agus membuka empat rekening bank berbeda dan sebuah akun deposito dengan total Rp 1,63 miliar. Melebihi penghasilannya. Tetapi tak ada informasi di dokumen itu yang dapat menjelaskan sumber-sumber dana tersebut dan pada bagian pendapatan tambahan, termasuk istri Agus, Annisa Pohan, dibiarkan kosong.

Agus terdaftar sebagai pembayar pajak sejak tahun 2007 namun baru memasukkan SPT pada tahun 2011.

Adiknya Ibas lalu memberikan penjelasan bahwa berdasarkan undang-undang, hanya perwira tinggi militer yang wajib melaporkan sumber kekayaan mereka. "Mas Agus sekarang hanya seorang mayor," katanya, dalam email.

Ibas, yang menggambarkan dirinya sebagai pejabat publik dalam kapasitasnya sebagai anggota DPR, mengaku selalu konsisten memasukkan pelaporan pajak ke KPK sejak tahun 2009. "Saya selalu memenuhi kewajiban saya untuk memasukkan pelaporan pajak tahunan sesuai dengan aturan," katanya.

JAKARTA-- Sebuah koran nasional Indonesia berbahasa Inggris, Rabu (30/1) pagi  menurunkan berita terkait pelaporan pajak tahunan Presiden Susilo

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News