Datangi KPK, ASI Cerca Nurdin Halid
Jumat, 21 Januari 2011 – 18:18 WIB

Ketua Umum PSSI, Nurdin Halid.
JAKARTA — Aliansi Sepakbola Indonesia (ASI) menilai Ketua Umum Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSS), Nurdin Halid tak tahu malu. Tudingan itu dilontarkan Koordinator ASI, Partoba Panggaribuan usai menemui Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Jumat (21/1). Ia mengatakan, Nurdin mestinya memiliki rasa malu dengan kondisi persepakbolaan tanah air sekarang ini. “Meskipun dinilai gagal mereka masih Nurdin dan structural PSSI saat ini enggan untuk mundur,” tukasnya.
“Kondisi persepakbolaan kita sangat mengkhawatirkan karena tak lagi menghasilkan apa-apa bagi negara dengan kepemimpinan Nurdin,” tegas suporter PSMS Medan ini.
Menurutnya, tujuh tahun terakhir dan selama dipimpin Nurdin sepakbola Indonesia serta PSSI tak menghasilkan prestasi apapun. “Piala AFF yang digelar akhir tahun lalu dan hampir direbut karena masuk final masih gagal karena kalah dari Malaysia,” tambahnya.
Baca Juga:
JAKARTA — Aliansi Sepakbola Indonesia (ASI) menilai Ketua Umum Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSS), Nurdin Halid tak tahu malu. Tudingan
BERITA TERKAIT
- Soal Ojol Dapat THR, Menteri Meutya Hafid: Mudah-mudahan
- Bertemu Perwakilan FOReTIKA, Raja Juli Bicara Kerja Sama Sektor Kehutanan dengan Kampus
- Prabowo Perintahkan Aplikator Beri Bonus Hari Raya untuk Ojol dan Kurir Online
- Asabri Untuk Indonesia, Hadir di Seluruh Penjuru Negeri Melalui 33 Kantor Cabang
- Polda Jateng Pastikan MinyaKita di Kudus Sesuai Standar, Beda dengan Temuan Kementan
- Kemendes Dorong Ketahanan Pangan dan Wisata Desa di Pandeglang