Daud Jordan Ingin Kuliah

Daud Jordan Ingin Kuliah
Daud Jordan Ingin Kuliah
Jalan tersebut ditempuh Daud karena dirinya sadar tidak selamanya bakal terus menggantungkan hidup menjadi seorang petinju. Juga, dia miris melihat kisah hidup para petinju seniornya yang kebanyakan merasakan masa depan suram setelah tak lagi naik ring.

"Ini pilihan masa depan saya. Saya yakin mampu kuliah sambil bertinju. Karena saya sudah menemukan ritmenya," ujar petinju 24 tahun tersebut.

Menjadi seorang pengajar selama ini juga menjadi cita-cita Daud. Dia ingin, jika telah pensiun kelak, bisa menyelaraskan ilmu yang telah didapatnya saat bertinju dengan ilmu di bangku kuliah. Dengan begitu, jika mendapat kesempatan menjadi seorang pelatih, dia mampu mencetak petinju yang mengedepankan sport science dengan kemampuan yang maksimal pula.

Lantas, apakah niatan ini membuat Daud kurang fokus lagi dalam naik ring? Ternyata tidak. Dia menegaskan jika saat ini targetnya jelas dan mantap untuk bertinju hingga cita-citanya menjadi seorang juara dunia tercapai.

 

BUKAN rahasia umum jika petinju di Indonesia selama ini identik dengan atlet yang kurang berpendidikan. Mereka biasanya lebih kental disebut sebagai

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News