Daun Wortel Jangan Dibuang, Bisa Atasi 10 Hal Ini Lho
Sabtu, 12 Juni 2021 – 08:04 WIB

Wortel. Foto: Ilustrasi
Daun wortel kaya serat alami yang penting untuk pencernaan. Serat merangsang pergerakan usus, mendorong keluarnya limbah dari pencernaan dan meningkatkan penyerapan nutrisi.
Klorofil dalam daun wortel juga mampu membersihkan usus besar dan menenangkannya.
9. Mencegah anemia
Daun wortel mengandung kalium dan zat besi yang bisa mencegah anemia.
Anemia bisa disebabkan oleh kekurangan zat besi di dalam tubuh.
Selain itu, manfaat klorofil dalam daun wortel secara kimiawi mirip dengan hemoglobin.
Hemoglobin berperan membawa oksigen ke seluruh tubuh seseorang, mencegah dan menyembuhkan anemia.
10. Mencegah penyakit ginjal
Daun wortel sebaiknya jangan Anda buang karena mengandung beberapa manfaat sehat untuk tubuh.
BERITA TERKAIT
- 4 Manfaat Seledri, Bantu Jaga Kesehatan Organ Hati
- 4 Khasiat Air Kunyit Campur Lemon, Bikin Kanker Ogah Menyerang
- 6 Khasiat Air Kunyit Campur Serai, Ampuh Atasi Keputihan pada Wanita
- 4 Manfaat Air Garam, Bantu Atasi Bau pada Kaki
- 5 Rekomendasi Sayuran untuk Penderita Diabetes
- 3 Manfaat Minum Air Kunyit Campur Lemon, Bantu Turunkan Risiko Serangan Penyakit Ini