Daya Gebrak Gus Mis Gelorakan Sejarah Bangsa Melalui Buku
Salah satunya memulai penerjemahan buku-buku dari bahasa Indonesia ke Arab dan Perancis, begitu pula sebaliknya.
Saat menghadiri pameran buku di Bezerte, Tunisia, Duta Besar RI untuk Tunisia juga membeli sejumlah buku tentang sejarah, pemikiran, dan novel yang ditulis para cendekiawan dan sastrawan Tunisia.
Gus Mis menceritakan saat pertama kali menjabat sebagai Dubes langsung berkunjung ke toko-toko buku yang berada di Kota Tunis. Dia membeli puluhan buku untuk dikoleksi dan dibaca.
"Saya ingin melakukan diplomasi buku di masa-masa yang akan datang. KBRI Tunisia sudah menerjemahkan dan menerbitkan buku Prof Dr Nurcholish Madjid dan Buya Hamka. Sekarang sedang berlangsung penerjemahan buku Bung Karno dan menyusul buku-buku lainnya," pungkas Gus Mis. (tan/jpnn)
Duta Besar RI untuk Tunisia Zuhairi Misrawi memiliki misi mengampanyekan sejarah Indonesia melalui buku dan literasi di kancah dunia. Zuhairi menyiapkan terjemahan buku Bung Karno dan pahlawan bangsa.
Redaktur : Rasyid Ridha
Reporter : Fathan Sinaga
- Desta Beri Dukungan Terkait Bukunya, Natasha Rizky: Dia Selalu Support
- Dinas Perpustakaan dan Kearsipan DKI Jakarta Hadirkan Majalah KATA & Kumpulan Buku Antologi
- Pameran Foto dan Buku "Mewariskan Nusantara' Mengabadikan 10 Tahun Kerja Jokowi
- Amanda Katili Niode Luncurkan Buku Memoar yang Menginspirasi Harmoni Bumi
- Eksaminasi Perkara Mardani H Maming, Pakar Hukum Sebut SK Bupati Tidak Melanggar UU Minerba
- Tingkatkan Minat Baca Pelajar, JIEP Bagikan 350 Buku Bacaan