Daya Saing Kalah, Iklim Persaingan Usaha Unggu
KPPU Soal Kesiapan Indonesia Hadapi ACFTA
Rabu, 24 Februari 2010 – 16:58 WIB

Daya Saing Kalah, Iklim Persaingan Usaha Unggu
Meski demikian Tresna juga mengatakan bahwa Indonesia masih juga keunggulan secara relatif, jika dibandingkan dengan negara-negara ASEAN lain, terutama dalam hal goods market efficiency (efisiensi pasar barang). “Salah satu faktor yang mempengaruhi goods market efficiency adalah hukum dan kebijakan persaingan usaha yang untuk Indonesia dinilai kompetitif. Posisi goods market efficiency Indonesia masih jauh lebih baik dibandingkan China dan India, walaupun kalah terhadap peringkat Singapura dan Malaysia,” sebutnya.(cha/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA — Ketua Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) Tresna P Soemardi menyatakan bahwa daya saing Indonesia dalam menghadapi Asean-China
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Trump Terapkan Bea Masuk Tinggi ke Produk RI, Misbakhun Punya Saran untuk Pemerintah & BI
- Ekonom Ungkap Komoditas yang Bakal Terdampak Kebijakan Tarif Trump
- Harga Pangan Sejumlah Komoditas Stagnan Tinggi
- H+3 Arus Balik Lebaran, KAI Daop 4 Semarang Catat ada 94 Ribu Penumpang
- Analis Sebut Kans Ekonomi Indonesia Alami Perkembangan Progresif
- Respons Pemerintah RI Soal Kebijakan Baru Donald Trump