DBL Bangkitkan Gairah Remaja Aceh
Jumat, 08 Januari 2010 – 10:52 WIB
Riza menyebutkan, pagelaran kompetisi DBL yang sudah kadung menjadi idola para remaja penggemar basket di tanah air ini, sudah memasuki tahun keempat, sejak yang pertama tahun 2004 yang berlangsung di Surabaya, Jawa Timur.
Pada 2008 DBL menyebar ke 11 kota di 10 provinsi di Indonesia . Lalu berkembang lagi ke 16 kota di 15 provinsi pada 2009. Pada 2010 DBL akan menyebar ke 21 kota di 18 provinsi mulai dari Aceh sampai Papua.
Kompetisi ini atas kerjasama Jawa Pos dan Honda dengan Liga Basket Amerika (NBA). Kompetisi tersebut nantinya akan dicari pemain terbaik dan selanjutnya mengikuti pemusatan latihan di Surabaya. Tim tersebut nantinya berkesempatan bertanding dengan tim basket pelajar di Amerika Serikat.(sud)
BANDA ACEH - KONI Provinsi Aceh memberikan apresiasi dan dukungan terhadap kompetisi basket pelajar SMA, Honda Development Basketball League (DBL)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Port FC Depak Pemain Asal Brasil, Bek Persib Ini Tetap Waspada
- Sang Juara Dunia MotoGP 2024 Jajal Motor RS-GP, Bos Aprilia: Bakal Menggila
- ACL 2: Kejar Target Juara Grup, Port FC Berambisi Kalahkan Persib
- Jejak Persib di Thailand, Maung Bandung Bisa Curi 3 Poin dari Port FC?
- Port FC vs Persib: Asnawi Mangkualam cs Sedang tak Baik-Baik Saja
- Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Laga Kandang Tidak di SUGBK