Deal Politik Pemilihan Anggota KPU Tak Perlu Dicurigai
Senin, 30 Januari 2012 – 00:30 WIB

Deal Politik Pemilihan Anggota KPU Tak Perlu Dicurigai
JAKARTA - Fraksi-fraksi di DPR diduga sudah mengantongi jago masing-masing untuk dipilih sebagai anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU). Karenanya, deal politik antara fraksi-fraksi dengan calon pun merupakan hal yang tak bisa dipungkiri.
Mantan anggota KPU, Mulyana W Kusumah menyatakan, deal antara fraksi-fraksi dengan calon anggota KPU itu sebagai hal lazim yang tidak perlu terlalu dikhawatirkan. "Asalkan ada parameter obyektifitas, nggak apa-apa, malah bagus itu," kata Mulyana kepada JPNN, Minggu (29/1).
Baca Juga:
Menurutnya, kesepakatan namun belum tentu diikuti konsesi dalam bentuk perlakukan khusus. Bahkan Mulyana tak yakin kesepakatan antara fraksi denga calon anggota KPU dilakukan demi mencurangi Pemilu.
"Paling parpol punya akses membangun relasi. Misalnya akses informasi yang mudah ketika pemilu berjalan," ucapnya.
JAKARTA - Fraksi-fraksi di DPR diduga sudah mengantongi jago masing-masing untuk dipilih sebagai anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU). Karenanya,
BERITA TERKAIT
- Pemenuhan Hak Pekerja Sritex Berproses, DPR Belum Perlu Bentuk Pansus
- RUU PSK, Muslim Ayub Nilai LPSK Harus Hadir di Daerah Rawan Seperti Aceh dan Papua
- Rapat di DPR, Imparsial Kecam Pengangkatan Mayor Teddy Jadi Seskab
- Gubernur Sulteng Anwar Hafid Minta OPD Gerak Cepat
- Melchias Mekeng DPR: Pupuk Bersubsidi Harus Dijual Langsung di Desa
- Berkaca dari Kasus PT Sritex, Pemerintah Diminta Perhatikan Industri Padat Karya