Dealer Yamaha Dibobol Maling, XSR dan Nmax Raib, Polisi Langsung Turun Tangan
Kamis, 22 April 2021 – 19:51 WIB

Ilustrasi pelaku pencurian. Foto: dok.JPNN.com
“Laporannya memang ada, dan sudah diterima, dan untuk mengungkap pelaku, kasusnya masih dalam penyelidikan,” kata Jaharusin, Kamis (22/4).
Hal senada juga diaampaikan Kasat Reskrim Polres Lombok Timur AKP Daniel Simangunson, bahwa pencurinya belum ditemukan.
“Untuk pelakunya masih kami selidiki dan kami masih berupaya untuk menemukan pelaku,” pungkas Daniel Simangunson. (wan/radar lombok)
Dealer Yamaha Indo Perkasa di Desa Rensing, Kecamatan Sakra Barat, Lombok Timur (Lotim) harus menelan kerugian puluhan juta rupiah.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Maling Motor Bersenjata Api Nyaris Mati di Tangan Warga
- Remaja 20 Tahun di Koja Jakarta Utara Bacok Maling Motor
- Pengakuan Warga Pelaku Penganiayaan Maling Motor
- 4 Warga yang Aniaya Maling Motor Hingga Tewas Menyerahkan Diri ke Polisi
- Diamuk Warga, Maling Motor Mati, Satu Pelaku Sekarat
- Viral Maling Motor Terjebak di Plafon, Begini Ceritanya