Debat Calon Gubernur Sulut, BeDa Tawarkan Tenaga Listrik Ramah Lingkungan
Senin, 16 November 2015 – 07:53 WIB

Debat Calon Gubernur Sulut, BeDa Tawarkan Tenaga Listrik Ramah Lingkungan
Sementara itu, David Bobihoe memaparkan tentang pengembangan potensi-potensi daerah yang memiliki 'nilai tambah lebih'. Ia juga menekankan pentingnya penguatan masyarakat dan partisipatif Aktif dalam pembuatan kebijakan publik.
"Ketika saya menjadi bupati, menyerap aspirasi masyarakat dari akar rumput yang paling tepat. Menyatu dengan masyarakat adalah salah satu cara membangun spirit pemerintahan pro-rakyat," katanya. (jpnn)
MANADO - Pasangan calon gubernur Sulawesi Utara (Sulut) Benny J Mamoto-David Bobihoe menyatakan kebutuhan listrik di Sulut sudah sangat tinggi. Karenanya,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kapolda Riau Copot Kapolsek Bukit Raya Gegara Aksi Brutal Debt Collector
- Ciptakan Rasa Aman Bagi Wisatawan, Pemkot Palembang Pasang CCTV di BKB
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya
- 4 Debt Collector Penganiaya Wanita di Halaman Polsek Bukit Raya Ditangkap, 7 Lainnya Buron
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Khusus Wafatnya Paus Fransiskus