Debat Pilgub Jateng: Andika Sebut Indeks Demokrasi dan Pelayanan Publik Menurun
Kamis, 31 Oktober 2024 – 08:27 WIB

Calon Gubernur Jawa Tengah nomor urut 1 Andika Perkasa saat debat perdana Pilkada Jateng. FOTO: KPU Jateng.
"Ini cukup berat karena kemiskinan masih punya 10,47 persen, dan itu harus bisa ditekan sampai nol kalau ingin mengawal sampai akhir periode 2029 karena 2030 harus tercapai," katanya.
Pantauan JPNN.com di lokasi, kedua pasangan naik podium debat sekitar pukul 19.00 WIB. Andika dan Hendrar Prihadi alias Hendi mengenakan baju hijau tua dan merah.
Sementara pasangan nomor urut 2 Ahmad Luthfi-Taj Yasin Maimoen kompak mengenakan pakaian warna biru tua. Taj Yasin berpeci dan memakai sarung.
Adapun tema debat perdana mengangkat soal "Tata Kelola Pemerintahan: Kepemimpinan dan Reformasi Birokrasi Menuju Jawa Tengah dengan Pelayanan Publik yang Transparan dan Akuntabel."
Andika Perkasa menyinggung penurunan indeks demokrasi dan pelayanan publik saat debat perdana Pilgub Jateng. Begini kalimatnya.
BERITA TERKAIT
- Astaga! Banyak Nama Terungkap dalam Sidang Dugaan Korupsi Mbak Ita
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Mbak Ita bersama Suami Didakwa Terima Suap Rp 9,29 Miliar dari Proyek & Insentif ASN
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!
- KPK Periksa Satori Terkait Dugaan Korupsi Dana CSR Bank Indonesia
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi